Keripik Tempe Produksi Deduwa |
Kripik tempe merupakan camilan yang sangat kental dengan kota malang, pusat produsen kripik tempe malang ada di Sanan kelurahan Kecamatan Blimbing Kota Malang. Menurut beberapa pengrajin kripik tempe di Sanan, rata - rata sudah memasuki generasi kedua.
Karena mayoritas dimiliki oleh keluarga, karena merupakan home industri. Semua rumah tangga merupakan penjual dan pembuat tempe, dan tempe yang tidak laku dibuat kripik. Karena kripik tempe berasal dari tempe yang tidak laku dijual, maka skalanya masih kecil. Hal ini dikarenakan core businessnya masih sebagai penjual dan pembuat tempe. Seiring berjalannya waktu, kripik tempe lebih menjanjikan daripada tempe, sehingga mayoritas home industri tempe beralih ke kripik tempe.
Senta Industri Tempe Sanan |
Apabila anda ingin membeli kripik tempe sebagai oleh - oleh dari kota malang, anda dapat menjumpainya di berbagai pusat oleh - oleh kota malang dan kota batu. Misalnya di DEDUWA
Tidak ada komentar:
Posting Komentar